
Halo RO Mania~!
Untuk memeriahkan bulan Mei, Tim Ragnarok Classic telah memepersiapkan event spesial yang pastinya seru banget dengan hadiah-hadiah menarik. Yuk kita simak selengkapnya di bawah ini~!
Melon Festival
15 Mei - 12 Juni 2025
Quest Details | |||||||||||||||||||||||||||||||
Quest (Cooldown Quest: 1x per hari)
Bicaralah dengan NPC Malone untuk memulai event Melon Festival dan Ia akan memberikanmu Quest, untuk mengalahkan 5 Monster Dalcom yang berada di Payon Field.
Kamu diharuskan mengalah 5 Dalcom yang berada di Payon Field 1 , Payon Field 2, Payon Field 3, Payon Field 5, Payon Field 6, Payon Field 7 dan Payon Field 8~! Setelah mengalahkan 5 Dalcom, kembalilah kepada NPC Malone untuk mendapatkan hadiah sebagai berikut ini :
(Cooldown Quest: 1x per hari)
Setelah kamu menyelesaikan Quest NPC Malone, kamu dapat menemui NPC Palpadora di Payon 246 60 untuk menanam [Event] Melon Seed dan mendapatkan hadiah tambahan jika kamu berhasil panen Melon. Note: Kamu dapat menanam di NPC Palpadora atau di NPC Tanah, dan Progres tanaman kamu sama seperti terakhir kali kamu memberikan pupuk ataupun air.
NPC Gadis Kecil menjual berbagai kebutuhan untuk meningkatkan progres dari tanaman kamu, sebagai berikut ini :
|
Hadiah Event
Kamu dapat menukarkan Dalcom Coin maupun
Dalcom Skin kepada NPC Nannabi di Payon 199 111.
Kamu juga dapat menggunakan 2 Dalcom Coin sebagai alat pembayaran untuk melakukan Gacha yang dimana kamu akan mendapatkan consumable.
NPC Nannabi |
Daftar Hadiah
Icon | Deskripsi | Penukaran | |
Costume Mini Melon |
Tiruan dari Melon kecil seperti asli dan sangat ringan sehingga kamu dapat memakainya di kepalamu. Item dapat dimasukkan kedalam storage. |
75![]() |
|
![]() Costume Sweet Melon Helmet |
![]() Sebuah topi dengan aroma melon. ATK +3% MATK +3% ASPD +3% **[Account Bound]** **[Efek berakhir tanggal 19 Juni 2025]** Jenis: Costume Def: 0 Posisi : Upper Middle Berat : 0 Lv Minimal : 1 Job : Semua Job Item dapat dimasukkan kedalam storage. Item tidak dapat ditransaksikan. Item tidak dapat dimasukkan kedalam cart. Item tidak dapat di drop. |
100![]() Dalcom Coin |
|
![]() Costume Ice Cream Melon |
Sebuah Stik Es dengan rasa melon. Jenis: Costume Item tidak dapat ditransaksikan. Item tidak dapat dimasukkan kedalam cart. Item tidak dapat di drop. |
125![]() Dalcom Coin |
|
![]() Dalcom Coin |
Coin dengan aroma yang sangat manis., Wanginya juga sangat enak. **[Account Bound]** Berat : 1 Item dapat dimasukkan kedalam storage. Item tidak dapat ditransaksikan. Item tidak dapat dimasukkan kedalam cart. Item tidak dapat di drop. |
5![]() Dalcom Skin |
Daftar Consumable
Item | Deskripsi | Jumlah |
![]() Melon Parfait |
Parfait yang terbuat dari melon dan es krim. Sangat menyegarkan dan kamu akan merasa seperti bangsawan saat memakannya. Item dapat dimasukkan kedalam storage. |
1 |
![]() Melon Juice |
Jus yang terbuat dari potongan melon segar. Kamu bisa langsung kembali merasa segar saat meminumnya. Memulihkan HP dan SP 10%. **[Account Bound]** Berat : 5 Item dapat dimasukkan kedalam storage. Item tidak dapat ditransaksikan. Item tidak dapat dimasukkan kedalam cart. Item tidak dapat di drop. |
2 |
![]() Sweet Melon Juice |
Jus yang terbuat dengan potongan melon dan serbuk herbal. Rasa manisnya pas kamu akan ketagihan. Cocok diminum saat cuaca panas. Memulihkan 30% HP dan SP. **[Account Bound]** Berat : 10 Item dapat dimasukkan kedalam storage. Item tidak dapat ditransaksikan. Item tidak dapat dimasukkan kedalam cart. Item tidak dapat di drop. |
2 |
![]() Melon Bread |
Roti yang bentuknya seperti melon potong. Masih hangat dan terlihat enak. Memulihkan 30% HP. **[Account Bound]** Berat : 0 Item dapat dimasukkan kedalam storage. Item tidak dapat ditransaksikan. Item tidak dapat dimasukkan kedalam cart. Item tidak dapat di drop. |
2 |
![]() Sweet Melon |
Melon yang manis dapat diolah menjadi berbagai macam makanan dan minuman segar. Menyembuhkan 350 HP. **[Account Bound]** Berat : 5 Item dapat dimasukkan kedalam storage. Item tidak dapat ditransaksikan. Item tidak dapat dimasukkan kedalam cart. Item tidak dapat di drop. |
10 |
*Syarat dan ketentuan:
- Periode event berlangsung dari tanggal 15 Mei 2024 hingga 12 Juni 2025 pukul 07:59 WIB (sebelum maintenance mingguan).
- Item Dalcom Coin dan Dalcom Skin akan dihapus setelah maintenance tanggal 12 Juni 2025.
- Ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
- Keputusan Tim Ragnarok Classic adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Terima Kasih
- Tim Ragnarok Classic -